Kamis, 09 Februari 2012

Random Facts about Himatek

1. Kantin Eka 04, Pujasera Polban masih menjadi kantin favorit anak-anak Himatek. Bahkan perlu anda ketahui, kantin eka ini mempunyai akun di facebook. Jika anda berminat melihatnya klik disini.

2. Jam 16.00 WIB masih menjadi jam sakral untuk anggota Himatek berkumpul dan belakang Gedung Kuliah Baru (GKB) masih menjadi tempat favorit untuk berkumpul. Mengapa ? karena tempatnya paling strategis karena letaknya diantara GKB, TKA, dan Gedung dosen (dimana tiga gedung ini merupakan gedung utama para mahasiswa berkuliah). Namun TKB masih jauh dari tempat nongkrong ini.

3. Himatek punya twitter loh, silahkan dilihat dan di follow bagi yang punya twitter, klik disini kalo mu lihat. Meskipun status-statusnya rada tidak menyangkut Himatek dan admin sendiri tidak mengetahui siapakah admin dari akun twitter tersebut, tetep suport aja yah. haha.

4. Bagi kawan-kawan yang punya akun Facebook dan ingin mempercantik Profil picture dengan lambang himatek, kawan-kawan bisa nambahin aplikasi pictbadges. Bagi yang berminat silahkan klik disini.. Dan bagi kalian Himatek yang belum bergabung di grup Himatek on facebook silahkan bergabung, tinggal search aja yah.

5. Terlepas dari Himatek, Warna marun memiliki arti tersendiri yakni Mencerminkan simbol keberanian, kepahlawanan, dan kekuatan. woooow, keren.

6. Salah satu rekan kita sdr. Ari Novanto Rahman (Sekjen saat ini) Himatek `10 mendapatkan kesempatan untuk tampil di HardRock cafe Jakarta bersama anggota-anggota bandnya. Band dari ARI bernama ROCKEVELER. Dari fakta ini dapat dibuktikan bahwa jalinan kekeluargaan Himatek sangat erat, karena berkat dukungan rekan-rekan Himatek yang telah men-download lagu band rockeveler, band ini berhasil lolos.

ucapan terima kasih ari terhadap Himatek.


Sekian random facts kali ini, tunggu postingan berikutnya yah. Mungkin masih ada random facts lain yang bisa disajikan, keep in touch.

Salam satu kebersamaan, loyalitas dan semangat juang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar